MALTENG, BABETO.ID – Gubernur Maluku, Hendrik Lewerissa membuka Festival Sai Pahari Negeri Tengah-Tengah, Kabupaten Maluku Tengah, pada Kamis (3/4).
Dilansir dari story watsapp, Ustad Arsal Tuasikal, yang sedang mendampingi terlihat, Gubernur Maluku sedang memukul Tifa membuka Festival dan menggangkat bendera bertanda Feetival dimulai.

Doc. Gubernur Maluku, Hendrik Lewerissa melepas peserta Dayung di Festival Sai Pahari
Terpantau, Gubernur Hendrik mengunakan baju kemeja warna putih dan didampingi istri Ny Maya Beby Rampe, mengunakan baju warna merah.

Doc. Peserta Dayung di Festival Sai Pahari
Diketahu bahwa Festival Sai Pahri merupakan kegiatan yang sering dilakukan masyarakat Negeri Tengah-Tengah pasca Bulan Ramadhan.
Gubernur Maluku Hendrik Lewerissa selain didampingi Ny. Maya Baby Rampe hadir juga, Asisten I Setda Malteng, Pimpinan OPD lingkup Pemprov Maluku dan Malteng, Anggota DPRD Maluku dapil Malteng, Camat Salahutu dan para Upu Latu dari Jazirah Leihitu.***